Full width Top advertisement

Travel the world

Climb the mountains

Post Page Advertisement [Top]

aksioma - aksioma dalam uncertainty reduction theory

teori pengurangan ketidakpastian

pengurangan situasi ketidakpastian didalamnya terdapat upaya - upaya untuk memprediksi dan menjelaskan. terdapat dua jenis ketidakpastian ; situasi ketidakpastian yang berkaitan dengan tingkah laku, perilaku, dan yangkedua merupakan situasi ketidakpastian yang berhubungan dengan kognitif.
aksioma teoritis : kepastian tentang ketidakpastian
aksioma 1 ; komunikasi verbal, meningkatnya level jumlah komunikasi verbal yang dilakukan ketika tengah berkomunikasi dengan orang asing atau orang yang tidak dikenal, maka akan mengurangi tingkat ketidakpastian.
aksioma 2 ; kehangatan atau keakraban komunikasi non - verbal, ketika ekspresi - ekspresi non - verbal meningkat, situasi ketidakpastian akan semakin berkurang. pengurangan tingkat ketidakpastian, meningkatkan peningkatan ekspresi non-verbal.
aksioma 3 ; pencarian informasi, tingginya tingkat ketidakpastian bisa meningkatkan upaya - upaya seseroang untuk lebih aktif lagi dalam mencari informasi. ketika situasi ketidakpastian itu mulai dihindari, maka proses pencarian informasi pun semakin berkurang.
aksioma 4 ; tingkat ketidakpastian yang tinggi dalam sebuah jalinan sebuah hubungan dapat mengurangi keintiman kualitas komunikasi. rendahnya situasi ketidakpastian dapat meningkatkan tingkat keintiman kualitas komunikasi.
aksioma 5 ; pertukaran, ketidakpastian yang tinggi, dapat meningkatkan pertukaran informasi diantara mereka.
aksioma 6 ; kesamaan, semakin banyak persamaan diantara mereka, semakin menurunkan tingkat ketidakpastian.
aksioma 7 ; selera, selera akan semakin menurun jika situasi ketidakpastian cukup tinggi. sebaliknya selera akan semakin meningkat jika tidak ada kondisi ketidakpastian.
aksioma 8 ; berbagi jaringansaling berbagi informasi bisa mengurangi situasi ketidakpastian. sebaliknya, jika tidak ada upaya ini,maka situasi ketidakpastian akan meningkat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Bottom Ad [Post Page]